Rabu, 10 Agustus 2022

Project Membuat Cafe Management Sistem

 Saat ini Semua kelas XII sedang mengerjakan project dekstop berupa Cafe Management Sistem yang disediakan pada blog sss-smk.blogspot.com

Dan tampilan awalnya seperti ini 

Tampilan Login

dan sekarang saya sudah sampai pada tahap pembuatan table User yang yang terdapat pada Database cms
Awalnya ada problem dalam syntax sql untuk pembuatan table User kemudian setelah mengganti library yang digunakan menjadi MYSQL JDBC DRIVER dan mengoreksi kembali syntax yang ditulis akhirnya pembuatan table User pada database cms berhasil dibuat

Tampilan cmd

 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar